Ciri-Ciri Komputer Terkena Virus



Hari ini saya akan posting tentang virus? apakah komputer anda termasuk komputer yang terkena virus? Semoga saja tidak ya, saya akan bagikan ciri ciri komputer yang terkena atau terserang oleh si virus ini. 










Berikut ciri cirinya :
1.Waktu Booting  Windows bertambah lama.
pada saat windows melakukan prose booting,secara normal windows akan mengeksekusi program-progaram yang telah terdaftar sebagai program Startup.namun ketika Virus telah mengenfeksi fasilitas startup dari Windows,secara Otomatis windows akan mengeksekusi virus pada proses booting.
2. Memori komputer akan penuh yang mengakibatkan Windows akan menghabiskan memori RAM maupun kapasitas Hard disk pada komputer kamu,Akibatnya akan kekurangan Proses Secara Normal.
3. Komputer sering mengalami hang.
Virus yang telah aktif akan menggangu semua proses Windows biasanya membuat prose-proses yang berjumlah sangat banyak.sehingga membuat Windows Mengalami Crash dan kemudian akan mengalami hang.
4. Koneksi Internet melambat
Beberapa jenis virus hanya dapat bekerja dalam keadaan komputer tersanbug pada internet.Apabila komputer telah terhubung dengan Internet. maka secara otomatis virus-virus tersebut akan memulai mengirimkan data-data yang telah didapatkannya pada komputer yang terinfeksi.data-data tersebut kemudian dikirimkan melalui jaringan internet, dan membuat traffic data internet menjadi penuh. para blogger yang sering online sebaiknya berhati hati hehe.
5. Menu folder option menghilang.
pada umumnya virus termasuk file yang tersembunyi (hidden files), sehingga memudahkan virus untuk terus berkembang biak tanpa diketahui pengguna komputer. salah satu cara menampilkan file-file tersembunyi adalah dengan cara setting pada folder option. dengan cara menon-aktifkan fasilitas folder option, atau dengan cara di scan pakai Anti virus Smadav.virus tidak dapat terdeteksi oleh pengguna komputer.
6. Task Manager tidak dapat ditampilkan.
Task menager merupakan salah satu fasilitas windows yang berguna untuk menampilkan semua proses yang sedang berjalan pada Windows. dengan cara men-disable task manager, virus tidak dapat di-nonaktifkan.
7. Registry Editor (Regedit) tidak dapat ditampilkan.
Registry merupakan catatan tertulis dari setiap proses-proses yang dilakukan oleh Windows termasuk di dalamnya terdapat file induk virus dan pemicunya.dengan cara men-disable registry editor, virus tidak dapat dilacak keberadaanya.
8. Hidden File tidak dapat ditampilkan.
Walaupun fasilitas folder option telah dapat di aktifkan,bukan suatu jaminan bahwa hidden file dapat ditampilkan.pada umumnya virus menuliskan registry yang bertujuan untuk menghilangkan pilihan “show hidden file”.
Bila suatu virus telah berhasil menginfeksi suatu komputer,secara otomatis virus akan berkembang biak dengan jumlah yang sangat banyak.hasil perkembangbiakan dari virus tersebut akan mengurangi kapasitas hardisk dengan cepat.
10. Muncul file-file yang memnpunyai nama yang sama dengan nama folder.
Merupakan salah satu jenis virus yang menyerang Windows, memilki kemampuan untuk menggandakan dirinya pada setiap folder yang ada. File yang baru memilki kemampuan untuk menggandakan folder yang ada  File virus yang baru memilki nama file yang sama dengan nama foldernya.
Muculnya beberapa link aplikasi pada setiap folder yang merupakan suatu hasil kara dari virus. link-link ini akan selalu muncul kembali walaupun telah berkali-kali.


Sekian posting dari saya semoga, bermanfaat :-)


Ciri-Ciri Komputer Terkena Virus

17 Responses to "Ciri-Ciri Komputer Terkena Virus "

  1. brarti laptop ane terkena virus gan, mksh ya gan infonya

    ReplyDelete
    Replies
    1. hajar tuh virus gan pakai antivirus ....
      sama sama

      Delete
  2. wah buat ngecek komputer ane nih biar tau ada virusnya apa gak :) , thaks udah share

    ReplyDelete
  3. Komputer saya nih gan sering mengalami HANG -_- berarti harus install ulang donk -_-

    ReplyDelete
  4. wah kok ngeri ya ciri2 komputer kena virus , pc ane sering gan , tapi engga semuanya ? apakah bisa disebut kena virus juga ?

    ReplyDelete
    Replies
    1. mungkin bisa gan, tapi masih bisa diperbaiki gan

      Delete
  5. wah, ada satu ciri" komputer ane nih
    berarti............

    ReplyDelete
  6. kalo saya chrome sering not respon ada solusi ga gan?

    ReplyDelete
  7. untuk ane pake 2 antivirus premium :v

    ReplyDelete
  8. Lucky Computer Solution

    Kami adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa service dan maintenance komputer dengan tim professional dan terpercaya.

    Lucky Computer Solution dengan tim teknisi komputer berpengalaman dan professional siap membantu anda mengatasi masalah yang terjadi pada perangkat komputer anda dengan layanan service komputer panggilan. Layanan service komputer panggilan yaitu dengan sistem pengerjaan langsung hingga selesai di rumah, kantor dan warnet anda berada.

    Pastikan anda selalu menggunakan jasa Lucky Computer Solution.

    Masalah apa saja yang bisa di tangani tim teknisi kami ?

    1. Komputer mati total
    2. Komputer sering Hang
    3. Komputer lambat
    4. Terkena virus
    5. Install program
    6. Install ulang Operasi sistem Windows
    7. Pemasangan jaringan
    8. dll
    Bagaimana dengan biayanya ?

    Jangan khawatir dengan biaya, karna Lucky Computer Solution memberikan harga yang begitu murah, dan terjangkau
    1. Service ( Pembersihan seluruh komponen komputer, Penggantian Pasta Procesor ) Rp 75.000
    2. Instalasi ulang ( Windows, MC Office, Corel, PhotoShop, Mozilla, DLL ) Rp 75.000
    3. Paket Service dan Instal Ulang Cuma Rp 100.000
    Bagaimana cara booking service komputer panggilan teknisi Lucky Computer Solution ?
    Ketika terjadi trouble atau kerusakan pada perangkat komputer anda, anda bisa langsung hubungi call service kami di : 081-220-769-974 atau Pin BB 25CB7BAF dan buatlah perjanjian penanganan komputer anda untuk kunjungan ke rumah atau kantor anda dan kami pastikan tim teknisi kami akan segera datang ke rumah, kantor atau warnet anda . ( LCS hanya melayani Area Bandung, Cimahi, Sumedang. Diluar kota Bandung dikenakan biaya bensin )

    ReplyDelete

Berkomentarlah yang baik. Jika ingin cari backlink silahkan berkomentar dengan name/url dan open id. Jangan taruh link di komentar. Bagi yang melanggar akan di hapus komentar nya. Terimakasih